Warga Laksanakan Vaksinasi Covid 19 Dipuskesmas, Personil Polsek Segeri Dampingi Vaksinator

    Warga Laksanakan Vaksinasi Covid 19 Dipuskesmas, Personil Polsek Segeri Dampingi Vaksinator
    Warga Laksanakan Vaksinasi Covid 19 Dipuskesmas, Personil Polsek Segeri Dampingi Vaksinator

     PANGKEP - Menyikapi kebijakan pemerintah dalam rangka mengantisipasi potensi penyebaran virus covid 19 ditengah-tengah masyarakat serta ciptakan rasa aman dan nyaman selama proses vaksinasi covid 19 yang dilaksanakan di tim nakes Puskesmas Segeri Kecamatan Segeri Kabupaten Pangkep, selasa (14/02/2023). Pukul 09.00 wita

    Personil Polsek Segeri dalam hal ini Ps. Ka SPK I Aiptu Aksin subarkah bersama Bhabinkamtibmas Bripka Munassir.s mengamankan dan memantau langsung kegiatan vaksinasi yang dilaksanakan di Puskesmas sebagai wujud peran aktif Polri, dalam mencegah dan memutus rantai penyebaran Covid-19 dan dengan adanya kegiatan vaksin ini kiranya dapat meningkatkan daya tahan tubuh sehingga masyarakat dapat beraktivitas dengan nyaman.

    Pada saat pelaksanaan kegiatan petugas kepolisian menghimbau agar masyarakat untuk tidak berkerumun dan tetap memakai masker serta seluruh masyarakat tetap memperhatikan protokol kesehatan agar pelaksanaan kegiatan dapat berjalan dengam lancar dan aman.

    Dalam pelaksanaan vaksin petugas kesehatan melakukan tahapan sebelum dilakukan penyuntikan vaksin adalah melalui pendaftaran terlebih dahulu, kemudian screening, baru Penyuntikan vaksin, dan selanjutnya observasi selama 15 menit jika ada gejala dan yang sudah memenuhi syarat namun belum bisa karena ada alasan maka akan di vaksin dikesempatan berikutnya.

    Kapolsek Segeri Polres Pangkep Akp Sofyanto, SH mengatakan, pendampingan tersebut bertujuan untuk memberikan rasa aman juga memastikan seluruh proses vaksinasi berjalan dengan tertib dan lancar serta seluruh peserta vaksinasi tetap mematuhi protokol kesehatan.

    “Saya mengimbau seluruh warga yang belum atau sempat berhalangan agar dapat mengikuti kegiatan vaksinasi covid 19 yang rutin dilaksanakan dipuskesmas, karena vaksinasi merupakan upaya meningkatkan kekebalan tubuh serta mencegah efek berat yang diakibatkan oleh infeksi virus, ” tutur Akp Sofyanto. SH. ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Ops Keselamatan Pallawa 2023, Sat Lantas...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Pangkep Bersama Dandim 1421/Pangkep...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pergerakan Masyarakat saat Libur Nataru Diprediksi Capai 110 Juta Orang, Polri Siapkan Strategi Lalu Lintas
    Irwasum Polri Instruksikan Jajaran Pertahankan Opini WTP 12 tahun Berturut-turut
    Polri dan RCMP Perkuat Kerja Sama, Tingkatkan Kapasitas Lawan Kejahatan Transnasional
    Hendri Kampai: Hindari Terlalu Banyak Intervensi terhadap Kewenangan, Polri di Bawah Presiden Adalah Langkah Tepat
    Sambut Peringatan HUT ke- 55, PT Semen Tonasa Gelar Pemeriksaan dan Pengobatan Kesehatan Gratis Untuk Masyarakat
    Pelayanan Kesehatan di Pulau Terpencil, Petugas Pustu Pulau Marabatuan Ramlah: Bupati Pangkep Tegaskan Lakukan Pelayanan Kesehatan  yang Terbaik Untuk Masyarakat
    Inna Lillahi Wa Inna Ilaihi Raji’un, Kepala Kelurahan Ma’rang Andi Irawati Suyuti Meninggal Dunia di RS Batara Siang
    Kapolsek Liukang Tangaya Ikut Rapat Lokmin  Lintas Sektor Triwulan II Puskesmas
    Jemput Warga yang Sakit, Kades Patallassang Suriadi: Pemerintah Desa Bekerja Sama Puskesmas  Taraweang Jemput  Warga yang sakit
    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru
    Bhabinkamtibmas Desa Malaka Dampingi Warga Sulap Lahan Tidur Jadi Produktif untuk Dukung Ketahanan Pangan
    Pengukuhan Prof. Dr. Reda Manthovani sebagai Guru Besar Bidang Ilmu Hukum Pidana Universitas Pancasila
    Polsek Bungoro Amankan Jalannya Simulasi Pemungutan Suara Pilkada 2024 Oleh KPUD Pangkep
    Kapolres Pelabuhan Makassar Ajak Warga dengan Cara Unik untuk Sukseskan Pilkada Serentak
    Lahirkan Kamtibmas di Pulau Terpencil, Bhabinkamtibmas Aipda Sukri  Sambangi Warga di Pulau Sapuka
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Bripka Amrullah Tingkatkan DDS Ke Warga Binaan
    Dapat Penghargaan Indonesia Trusted Companies, , Direktur Keuangan PT Semen Anis: Berkat Terbangunnya  Komitmen dan Tanggung Jawab Perusahaan Terapkan GCG
    Jalin Silaturahmi, Bhabinkamtibmas Liukang Kalmas Brigpol Akbar Sambangi Tumah Tokoh Masyarakat Pulau Kalukalukuang
    Kasat Reskrim Polres Pangkep Bongkar dan Bakar Tempat Judi Sabung Ayam 

    Ikuti Kami